Ragam  

PENYIMPANAN HANDPHONE SERING PENUH, INI SOLUSINYA!

Semangat Islam – Handphone adalah barang yang tidak dapat terpisahkan dari manusia saat ini. Begitu juga dengan mahasiswa, handphone merupakan kebutuhan utama, apalagi saat kuliah online, hanphone adalah barang yang sangat dibutuhkan.

Tapi terkadang banyak keluhan yang dialami mahasiwa karena handphone-nya nge lag akibat penyimpanan penuh, berikut tips atau cara membersihkan handphone supaya penyimpananya tidak penuh.

  1. Usahakan download aplikasi-aplikasi yang penting saja.
  2. Rutin bersihkan hp dengan aplikasi bawaan atau menggunakan aplikasi pihak ketiga.
  3. Bagi yang biasa mendowload vidio youtube untuk ditonton lain waktu usahakan setelah ditonton dihapus dari laman offline, karena vidio tersebut otomatis tersimpan sistem di penyimpanan internal hp anda.
  4. Hapus foto atau vidio yang menurut anda tidak penting lagi.
  5. Hapus data-data yang tidak penting di hp anda.
  6. Usahakan menyimpan foto di google drive, karena rata-rata penyimpanan penuh karena foto dan vidio.

Nah itulah cara simple untuk mengatasi handphone yang ngelag dan penyimpanan penuh.